Apa yang dilakukan ketiga anak muda kreatif bernama Peregrine Church, Xack Fischer, Forest Tresidder benar-benar kreatif dan luar biasa. Mereka membuat sebuah project bernama Rainworks. Rainworks, project kreatif dengan visi out the box, “melakukan sesuatu yang menyenangkan ketika hujan datang”.
Mereka, terutama Peregrine Church, menciptakan seni jalanan yang hanya muncul saat hujan. Seni jalanan ini menggunakan lapisan khusus yang tidak beracun, non-permanen, hanya kadang-kadang terlihat. Tersembunyi ketika kering, pesan ini atau gambar muncul di trotoar di seluruh kota di Seattle dan dimaksudkan untuk mencerahkan hari-hari pejalan kaki, bahkan ketika itu abu-abu dan hujan!
Rainworks dibuat oleh Peregrine Church (paling kanan), dan dibantu oleh rekannya Xack Fischer (tengah), dan Forest Tresidder (kiri).
Mau tau ide-ide kreatif mereka lainnya? Kunjungi aja website project mereka di RainWorks.
Postingan ini dimodifikasi pada 24 Mei 2015 7:16 am
Pembajakan software adalah masalah yang merajalela termasuk di Indonesia yang telah tumbuh seiring perkembangan kecepatan…
Siang terik paling enak menyantap masakan ndeso, salah satu yang buat kangen adalah menu sayur…
Kuliner Nusantara memang tak ada habisnya. Banyak sajian kuliner khas Indonesia yang terkenal seantero Nusantara,…
Karena berbagai alasan masih banyak pecinta kucing yang melepas kucingnya untuk bebas berkeliaran di luar…
Walaupun tidak setenar Tokyo, namun ada banyak destinasi wisata menarik yang bisa kamu kunjungi saat…
Remittance advice adalah definisi yang harus diketahui siapa saja yang akan melakukan remittance. Orang-orang yang…
Tinggalkan Komentar